Senin, 10 April 2017

7 PERINTAH REGEDIT PADA WINDOWS XP




     Regedit (Registry Windows) adalah pusat database untuk pengaturan konfigurasi aplikasi dan informasi lainnya yang diperlukan oleh aplikasi. Berikut ini perintah-perintah regedit yang sudah saya praktekkan :
1.  Mengatur ukuran icon di desktop
   
Sebelum regedit

Minggu, 02 April 2017

Anti Virus





SMADAV
 Smadav dibuat dengan tujuan untuk membersihkan dan melindungi komputer Anda dari virus-virus lokal yang banyak menyebar di Indonesia.. Kalau Anda sering berinternet atau sering meng-install program-program baru, Anda tetap sangat disarankan untuk menggabungkan Smadav dengan Antivirus Impor (misalnya yang gratis adalah Avira, AVG, atau Avast, dan yang berbayar adalah Kasperksy, Norton, atau NOD32). Smadav bisa bekerjasama dengan hampir semua antivirus impor sehingga komputer Anda benar-benar terlindungi dari infeksi virus lokal maupun virus asing (global). SmadAV adalah salah satu antivirus buatan anak negeri.

Jenis Penggunaan
Sebagaimana jenis program aplikasinya, SMADAV digunakan untuk memusnahkan virus-virus yang merajalela dalam sistem komputer. Dikarenakan antivirus ini adalah buatan dalam negeri, maka antivirus ini telah diprogram untuk melenyapkan virus-virus yang banyak beredar di Indonesia. Lebih dari 200 jenis virus yang sudah dapat dikenali SMADAV.


Kegunaan dan Keunggulan
Smadav dibuat dengan tujuan untuk membersihkan dan melindungi komputer Anda dari virus-virus lokal yang banyak menyebar di Indonesia.. Kalau Anda sering berinternet atau sering meng-install program-program baru, Anda tetap sangat disarankan untuk menggabungkan Smadav dengan Antivirus Impor (misalnya yang gratis adalah Avira, AVG, atau Avast, dan yang berbayar adalah Kasperksy, Norton, atau NOD32). Smadav bisa bekerjasama dengan hampir semua antivirus impor sehingga komputer Anda benar-benar terlindungi dari infeksi virus lokal maupun virus asing (global).
 Inilah alasan-alasan kenapa menggunakan Smadav :
1. Teknologi SmaRTP, SmaRT-Protection
  • Proteksi paling ringan di dunia, tercepat dan paling sedikit memakai resource komputer.
  • tidak hanya bergantung pada banyaknya database/signature, tapi juga mempunyai kepintaran (algoritma cerdas) yang bisa memproteksi komputer dari virus baru sekalipun.
2. Scanner pintar
  • teknologi scanner antivirus tercepat didunia hanya ada di Smadav, paling sedikit memakai resource komputer.
  • banyak metode heuristik untuk pendeteksian virus baru dan belum ada di database
  • database virus terlengkap di Indonesia karena mempunyai database yang digabungkan metode pintar pendeteksian virus

3. Cleaner
  • hanya menghapus file virus dan tidak pernah menghapus dokumen
  • dokumen terinfeksi akan di-clean dan dikembalikan seperti semula
4. Pembersihan & perbaikan Registry
  • lebih dari 1000 value registry akan di-scan dan dibersihkan oleh Smadav
  • dapat berfungsi sebagai perbaikan registry, performa komputer akan jadi lebih bagus dan cepat
5.  Gratis
  • Anda tidak perlu membayar sedikit pun untuk menggunakan Smadav sepenuhnya
  • hanya ada iklan/ads/banner di situs dan program Smadav untuk menutupi biaya pengembangan Smadav & hosting situs
  • Anda dapat menjadi donatur untuk mendukung pengembangan teknologi antivirus di Indonesia


Fitur

      Smadav memiliki 2 versi yaitu free dan profit. Fitur yang ditawarkan oleh antivirus ini antara lain Smad-Lock dan SmaRTP. Smad-Lock merupakan folder yang berfungsi untuk mengamankan file dalam alat penyimpanan data dari serangan virus, sedangkan SmaRTP berfungsi untuk mencegah eksekusi file virus dari alat penyimpanan data.